11 Tips Meningkatkan Kinerja Laptop Lama Windows 7/8/8.1/10

wikiGo Tips & Trik – Jika kamu pengguna laptop lama yang performanya kurang Maksimal? Namanya juga barang lama termasuk laptop yang mempunyai Umur. Tetapi Bukan maksud Laptop lama yang terasa lelet tidak bisa dibuat Cepat Kembli. Ada Banyak Cara ampuh meningkatkan performa kinerja dari laptop Windows 7/8/8.1/10 Agar Maksimal.

Salah satu Cara meningkatkan kinerja laptop lama, anda bisa melakukan Upgrade pada bagian perangkat lunak dan tidak ketinggalan juga perangkat kerasnya seperti RAM dan Hard disk supaya kinerja laptop lama bisa lebih cepat. Untuk masalah biaya anda tidak perlu khawatir karena tidak terlalu menguras dompet daripada harus membeli Lapto Baru. dan apa sajakah Cara meningkatkan Kinerja laptop yang tidak menguras dompet? berikut dibawah.

Unistall Aplikasi yang Tidak Penting

Unistall aplikasi ini sangat ampuh untuk meningkatkan Performma dari Laptop Windows, Kenapa Harus mengunistall? Ya Namanya Juga laptop lama pasti memiliki beberapa Aplikasi yang sudah usang atau juga Tidak penting bagi anda.

Dengan Mencopot atau Mengunistall Aplikasi yang sudah usang atau tidak penting sangat dapat meningkatkan performa laptop anda, Karena penyimpanan memori atau RAM tidak kepenuhan dan agak sedikit longgar untuk menyimpan beberapa berkas baru.

Disable Startup Aplikasi Yang tidak perlu

Laptop lama yang mungkin Terasa Lambat Saat dihidupkan, Bisa jadi karena banyaknya Program aplikasi yang berjalan otomatis dilatar belakang tanpa anda ketahui. Jika Banyak Program yang beroprasi dilatar belakang sejak dari awal Boot secara otomatis RAM akan kemakan dan laptop akan terasalambat. dan bagaimana cara mengatasi laptop lambat?

Disable Sajah Program aplikasi yng tidak penting supaya tidak terus-terusa berjalan dilatar belakang, Berikut Caranya.

  1. Pergi Ke Run
  2. Ketikan msconfig
  3. dijendela baru Pilih Startup
  4. Silakan Pilih Disable pada program yang diinginkan

Menghapus File yang tidak penting

Yang namanya Laptop atau PC pasti memiliki berbagai macam file yang tidak penting seperti Chace dan lain sebagainya file yang tidak penting. Hapus saja semua file yng tidak penting bagi anda supaya Laptop anda menjai kenceng karena bertambahnya penyimpanan.

Jika memang semua data tersebut sangat penting bagi anda, sangat terpaksa anda harus membeli Hard disk eksternal supaya file tersebut agar dipindahkan tidak dihapus. belilah hard disk, flash disk atau penyimpanan eksternal lainya, untuk harga tergantung dari kualitasnya.

Defragment Pada Drive Laptop Anda

Jika anda tidak tau defragment adalah proses menata ulang seluruh file didalam HDD Supaya Rapi kembali. Perlu anda ketahui, Setiap anda Mendownload sebuah file kemudian file tersebut akan tersimpan di HDD. Nah file tersebut kadang Terpencar-pencar Salah satu penyebabnya ada kemungkinan file yang anda download tersebut sudah ada terlebih dahulu.

Cleanup File System

Yang namanya Laptop pasti kadang juga memiliki beberapa File System lama yang sudah tidak digunakan dan menggunung dan itu memakan ruang penyimpanan laptop anda, dengan menghapusnya Ruang penyimpanan akan longgar dan itu dapat mempercepat laptop. Untuk Cara menghapus file system yang tidak penting anda tinggal pergi ke C:\drive -> Properties -> Disk Cleanup. Lakukan Berulang jika laptop performancenya kurang menurut anda.

Menghapus Chace Browser

Browser adalah salah satu aplikasi yang sering digunakan dilaptop, apa itu untuk sarching internet, Mengakses sosial media ataupun mendownload file. Sehingga browser akan menyimpan beberapa file chace, riwayat penelusuran, tentu akan memakan memori penyimpanan laptop anda. apalagi anda melakukannya berulang kali tanpa menghapus file chace browser.

Update System windows Terbaru

Pihak Microsoft Sering melakukan update untuk OS Windows ke versi terbaru secara berkala, namun banyak juga yang mengabaikan ini. Laptop Terasa lelet bisa juga karena Sytem Windows anda sudah usang. dan beberapa file yang sudah usang tersebut menumpuk.

Update saja Windows anda ke versi terbarunya yaitu Windows 10, untuk mengupdate Windows nda bisa membacanya disalah satu postinga admin disini Cara Install Windows 10 dengan flashdisk.

Upgrade Ram Laptop

Upgrade Ram Pada Laptop atau PC komputer anda, jika laptopmu mendukung upgrade saja, hal ini untuk eningkatkan performa pada laptop atau PC. Misal Laptop anda yang mempunyai RAM 2 GB Kamu bisa menambahkanya lagi 2 GB.

Ganti Hardisk Laptop Ke SSD

Mengganti Harddisk Laptop Lama dengan Jenis SSD adalah salah satu perubahan besar dalam hal perangkat keras. Degan Mengganti Harddisk Ke Jenis SSD ini Sangat Sekali Bisa meningkatkan Kinerja Laptop Lama kamu.

Laptop setelah diganti Ke SSD akan mampu mempercepat Booting, Shutting Down, dan membuka aplikasi dibandingkan dengan menggunakan Harddisk.

Membeli Laptop dengan mengutamakan Spek yang dibutuhkan

Maksudnya, Sebelum membeli laptop anda harus melihat spesifikasi laptopnya dan mengutamakan spek yang nantinya dibutuhkan untuk tugas yang nantinya akan dijalankan pada laptop, banyak kok laptop harga 2 jutaan yang murah-murah dan pastinya juga spesifikasinya paling terbaik dikelasnya.

dengan membeli laptop sesuai dengan spek yang nantinya kamu butuhkan adalah cara terahir, selain laptop murah kamu juga bisa melakukan tugas apapun dengan enteng, ataupun bermain game.

Demikian lah artikel Cara meningkatkn performa laptop, semuga bermanfaat untuk laptop lama kamu. Wassalam